Quotes of The Day

Selalu ada kendala di dalam setiap usaha. Satu-satunya hal yang tidak memiliki kendala adalah tidak melakukan apa-apa.

Sunday, October 30, 2016

Tentang Blog


Blog pribadi ini dikelola oleh Haikal Putra Aurivan, Mahasiswa Muslim Peternakan Unsyiah 2016. Di blog ini saya pribadi akan menuliskan artikel-artikel yang berhubungan mengenai materi kuliah saya di prodi Peternakan karena saya anak Peternakan dan itu akan menjadi ciri khas blog saya, kemudian saya juga ingin membagikan hal-hal dari sesuatu yang sangat saya banggakan, yaitu agama saya Islam, saya ingin berbagi artikel-artikel seputar dunia Islam dan berharap bisa menjadi manfaat untuk saya dan para pembaca, saya juga akan berbagi seputar tips nge-blog dan update dari teknologi yang bisa saya rekomendasikan, tentunya semua berdasarkan pengalaman pribadi saya.

Saya berharap agar blog ini bisa menebar manfaat kepada penulis dan para pembaca, dan saya tidak ingin bilamana blog ini hanya menjadi sampah di mesin pencari google, maka dari itu, kritik dan saran sangat kami harapkan dari para pembaca dan para blogger senior agar blog ini dapat semakin berkembang. Jangan lupa share artikel yang anda rasa bermanfaat. Bila ada yang salah dari tulisan saya, jangan sungkan untuk memberi kritik dan saran.

Dan satu lagi, jangan sia-siakan menu widget di bawah, yaitu menu Video of The Day (Video Hari Ini), karena saya hanya akan merekomendasikan video-video yang mengandung manfaat dari kebenaran serta kebaikan. Harapan terbesar saya, semoga Allah mempertemukan kita kelak di jannah-Nya.

Mari menebar kebenaran, kebaikan, serta manfaat.

    Choose :
  • OR
  • To comment
No comments:
Write comments